Home » » Cerita Lucu "Mati Kau"

Cerita Lucu "Mati Kau"

Written By Belajar CorelDRAW on Minggu, 17 Maret 2013 | 21.07

Cerita Lucu "Mati Kau"
Cerita lucu yang berjudul "mati kau" ini berkisah antara dua orang calon kepala desa dengan persaingan yang sangat ketat. Mau tahu cerita selengkapnya? Langsung simak dibawah ini..


Alkisah disuatu desa yang tidak begitu jauh dengan kota, dalam beberapa hari kedepan akan ada pemilihan calon kepala desa yang kandidat utamanya ada dua yakni pak.cumik dan pak.mikuk...

Kedua calon kepada desa sedang melaksanakan kampanye dengan berbagai cara dan berbagai janji-janji manis yang intinya akan mensejahterahkan rakyatnya. Namun dilain pihak pak.mikuk sangat tidak suka dengan cara kampanye yang dilakukan oleh pak.cumik... Segala yang dilakukan sama pak.cumik sangat dibenci oleh pak mikuk...

Pak.mikuk selalu menyaingi apa yang dilakukan oleh pak.cumik dan pak.mikuk selalu menjelek-jelekkan nama pak.cumik di mata masyarakat...

Dan.. Tibalah saat yang ditunggu-tunggu... Yaitu hari pemilihan atau lebih dikenal dengan pencoblosan..

Semua masyarkat sudah memilih dan kini tinggal dua kandidat yakni pak.mikuk dan pak.cumik.. Mereka berdua bersebelahan  dibiling kotak pencoblosan... Pak.mikuk sambil mengejek pak.cumik,, namun pak.cumik diam saja dan mengabaikan ejekan pak.mikuk..

Karena pak.mikuk sangat membenci pak.cumik.. Dengan nada yang mantap dan penuh emosi pak.mikuk mencoblos mata dari pak.cumik dengan kata "Mati Kau".....

Dan pada saat penghitungan suara akhirnya pak.mikuk kalah cuma selisih satu point atau satu coblosan... karena melihat hasil yang sangat mencengangkan pak.mikuk jatuh pingsan ditempat.... Tau begitu mendingan pak.mikuk coblos diri sendiri aja kale ya....hehehe

Bagaimana lucu kan....bhahahaha
Judul: Cerita Lucu "Mati Kau"
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Belajar CorelDRAW

Terimakasih atas kunjungan anda beserta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan Saran sobat dapat anda sampaikan melalui Kotak komentar dibawah ini.
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

 
Support : DiengPOS Sehat alami
Copyright © 2013. Kata Gombal - All Rights Reserved